Kamis, 27 Mei 2021

PEMBAHASAN MATERI BAHASA MANDARIN (BASIC) PERTEMUAN 2

Dajia hao ✋✋✋ hari ini kita akan membahas kembali untuk bahasa mandarin (basic) untuk bab II yak semoga saya selalu istiqamah tetap menulis karena menulis merupakan kegiatan yang agak sedikit moodyan ya kan kwkw, mari kita tetap semangat 👏💪


untuk basic bab II kita akan membahas tentang nada dalam pengucapan (pronounce) untuk kosa kata dalam bahasa mandarin, disini agak sedikit berat kalau kita tidak banyak latihan dan saya sendiri juga masih sedikit bingung untuk membedakan intonasi nada-nya 😂 


jadi, bab II yang akan kita bahas yaitu:

NADA DALAM BAHASA MANDARIN

声调 shēngdiào / Jenis Nada


untuk mendengarkan rekaman intonasi nada dalam bahasa mandarin skuyyyy ke link ini (https://bit.ly/3bi8uhs)

skuyyy kita mulai pembahasan check this out 👇👇


ā á ă à a

ō ó ŏ ò o

ē é ĕ è e

ī í ĭ ì i

ū ú ŭ ù u

ū ú ŭ ù ü

 

Perubahan nada

1

bù + -→ bù + -

bù +   ( / )  → bù + ( / )

bù +  ( √ )  → bù + ( √ )

bù +  ( \ )   → bú + ( \ )

contoh :

  1. Chī
  2. bù hē,
  3. ting
  4. bù máng
  5. nán,
  6. cháng
  7. hǎo
  8. mǎi
  9. xiǎng,
  10. shì
  11. bú jiào

2yī ()

 +  ( \ )    +  ( \ )

 +  ( - )     +  ( - )

 +  ( / )    +  ( / )

 +  (√ )   +  ( √ )

 

CONTOH:

Yìzhāng

yìtiān

yìbān

yìtiáo

 

yì jié

yì zhí

yì běn

yìdiǎn

 

yìbǎ

yídìng

yí wèi

yíxià

 

3Nada 3 bertemu sesama nada 3

( √ )  +  ( √ )  →   ( / )  +  ( √ )

 

Contoh:

 Nǐ hǎo,  wǔdǎo,  lǎohǔ,  hěn hǎo

 

4Nada 3

    bertemu nada 1, 2, 4 dilafalkan setengah nada saja, hanya turun tapi tidak naik

Contoh:  Mǐfàn,  měiguó,  yǎjiādá,  xǐhuān

 

*Point : Peletakan nada apabila dalam satu sukukata terdapat 2 vokal maka nada diletakkan sesuai urutan Vokal berikut ( a o e i u ü )

Misal : yuè => harus diletakkan di huruf e tidak boleh di huruf u

Jiào => nada harus diletakkan di huruf a tidak boleh dihuruf i ataupun o 


okay sekian untuk pembahasan bab II untuk basic mandarin, jiayouuuuuuu💪💪💪







PEMBAHASAN MATERI BAHASA MANDARIN (BASIC) PERTEMUAN 2

Dajia hao ✋✋✋ hari ini kita akan membahas kembali untuk bahasa mandarin (basic) untuk bab II yak semoga saya selalu istiqamah tetap menulis...